3 Model Praktik Community Development ala Jack Rothman

Community development merupakan suatu proses pembangunan yang berkesinambungan, suatu kegiatan yang dilaksanakan secara terorganisir dan dilaksanakan tahap demi tahap dimulai dari tahap perencanaan sampai pada tahap kegiatan dan evaluasi kegiatan. Community development bertujuan memperbaiki kondisi ekonomi, sosial, dan kebudayaan masyarakat untuk mencapai kualitas hidup yang lebih baik keadaan sebelumnya. Community Read more…

Pahlawan: Pahala Wan

  Saya pernah membaca bahwa pahlawan itu berasal dari dua suku kata yang digabungkan jadi satu: pahala dan wan. Pahala menandakan banyak jasa dan wan untuk orang. Jadi pahlawan adalah orang yang banyak jasanya.  Tentu kita memiliki pandangan yang berbeda tentang sosok pahlawan yang ideal.  Tergantung sudut pandang dari dan Read more…

Nyoba kursus Online gratisan!

Pandemi virus corona membuat aktifitas pelajaran dalam kelas diliburkan selama dua minggu. Tempat belajar yang dulu di kelas dengan tatap muka fisik, terpaksa di pindah ke ruang maya. Melihat aktifitas yang berbeda membuat saya tertarik untuk melihat kembali pembelajaran via daring ini. Saya melihat adik saya yang semester 2 kuliahnya Read more…

Mimpi dan afirmasi

Sewaktu mengikuti jambore penggalang saat masih SD, ada satu kalimat yang masih terngiang sampai saat ini. “Kita membangun dunia dari mimpi, hingga kita mimpi lagi” . Seperti impian ingin bisa terbang seperti burung, manusia menciptakan pesawat terbang. Ingin malam tidak lagi gelap gulita, manusia menciptakan lampu listrik. Dan banyak hal Read more…